Mengenal Transimis Otomatis Pada Mobil

Diposkan oleh aLdyputRa on Thursday, July 23, 2015


Bagi para pengguna kendaraan roda empat, tentu sebelum memilikinya kalian harus melihat terlebih dahulu sistem transmisi pada kendaraan tersebut. Apakah bersifat manual, atau otomatis. Untuk kalian yang sudah memiliki mobil dengan transmisi otomatis, kita lihat lebih dalam mengenai hal ini yuk!

Berikut ini beberapa bagian yang terdapat dalam mobil yang memiliki transmisi otomatis ini:

Bell Housing
Adalah sebuah logam berbentuk cone yang bisa dilihat jika Anda intip dari bawah mobil. Jika tipe mobil Anda front-wheel-drive, posisinya terletak di samping mesin/kap mesin. Sementara jika mobil Anda rear-wheel-drive, transmisi akan dipasang pada bagian belakang mesin.
Gigi-gigi
Meski Anda tidak memindahkannya, transmisi otomatis juga mempunyai gigi. Terdiri dari gigi utama dan gigi pendukung, Anda membutuhkan mereka semua untuk bisa berkendara.
Fluid
Transmission fluid adalah hal yang vital pada sebuah mobil bertransmisi otomatis. Ibaratnya, semua keajaiban transmisi otomatis terjadi bersamanya. Kebanyakan mobil menggunakan transmission fluid berwarna merah dan Anda harus selalu waspada pada resiko bocor.
Filter
Transmission fluid diatas tadi harus tetap bersih agar mobil Anda bisa mengubah gigi pada saat yang tepat. Untuk menjaga semuanya lancar, transmisi otomatis dilengkapi filter untuk menangkap kotoran apapun

{ 0 komentar... read them below or add one }

Post a Comment